Home » » TriMove, Sepeda Motor Roda Tiga Futuristik

TriMove, Sepeda Motor Roda Tiga Futuristik

Umumnya sepeda motor memiliki roda dua. Namun kini, perancang membuat sepeda motor roba tiga dengan kesan futuristik yang sangat kental. Seperti apa?

TriMove ini dirancang Mohammad Ghezel. Sepeda motor ini layaknya sepeda roda tiga konvensional lainnya namun kendaraan ini jauh lebih menyerupai sepeda motor dibanding kendaraan lainnya.


Sebagai pemula, TriMove memiliki lengkung serupa sepeda motor. Ghezel juga merancang sepeda ini dengan prinsip keamanan. Tiap roda sepeda motor ini memiliki cakram rem. Artinya, jarak berhenti Anda bisa banyak berkurang.


Hal ini menjadi berita bagus bagi para ‘setan’ kecepatan yang sering membakar ban mereka untuk menghentikan sepeda motornya dibanding. Panel kendali motor ini berada dalam konsol bawaan dan pengendaliannya berada di bagian depan.


Namun TriMove tak akan muncul di pasaran dalam waktu dekat ini. Meski begitu, rancangan ini jelas sangat futuristik.

Menarik bukan?

0 comments:

Post a Comment